Home »
Video Lucu
» Unik dan Canggih, Robot Ini Bisa Menari Gangnam Style
Satu virus yang tak bisa dihilangkan saat ini adalah virus Gangnam
Style yang sedang mewabah. Siapa yang tak kenal dengan dance yang satu
ini? Bahkan, sampai-sampai robot yang dijuluki CHARLI-2 ini pun terkena
wabahnya. Seolah tak mau kalah, robot ini pun mampu melakukan dance
berpacu kuda yang dipopulerkan oleh PSY itu.
sumber